Share
Tweet
Share
Share
Email
Comments
MAKASSAR, UPEKS.co.id — Personel Polres Pelabuhan Makassar yang terlibat di Operasi Yustisi, memantua penerapan protokol kesehatan di pusat perbelanjaan Makassar Mall dan Pasar Butung, Kamis (18/3/21).
Paur Subbag Humas Polres Pelabuhan Makassar, Ipda Burhanuddin Karim menjelaskan, kegiatan ini merupakan sebuah langkah preventif untuk mengantisipasi penyebaran Covid-19 di tempat-tempat pusat pembelanjaan.
“Petugas juga menyampaikan imbauan kepada masyarakat agar selalu menggunakan masker dan membiasakan untuk selalu mencuci tangan dengan air dan sabun atau menggunakan handsanitizer serta memperhatikan jarak, ” jelas Burhanuddin.(Jay)
Views:
24

Related Items:headline
Recommended for you
Click to comment